FULL BODY HARNESS

FULL Body Harness adalah tali pengaman untuk mengurangi resiko cedera yang fatal akibat terjatuh dari ketinggian. Produk Full Body Harness ini dapat mengunci seluruh bagian tubuh sehingga lebih aman. 

Material ini  terbuat dari bahan berkualitas yang mampu membawa beban berat. Full Body Harness sering digunakan oleh pekerja yang berada di tempat tinggi, seperti pekerja di kapal

LAMPU PENERANGAN JALAN SOLAR CELL

LAMPU penerangan jalan adalah bagian dari bangunan pelengkap jalan yang dapat diletakkan di kiri/kanan jalan dan atau di tengah (di bagian median jalan), yang digunakan untuk menerangi jalan maupun lingkungan di sekitar jalan yang diperlukan, termasuk persimpangan jalan (intersection), jalan layang (interchange, overpass, fly over), jembatan dan jalan di bawah tanah (underpass, terowongan).

WARNING LIGHT TENAGA SURYA

KONDISI kerja Warning Light Tenaga Surya berada pada Suhu sekitar 5-70 derajat celsius dan Kelembaban nisbi s/d 95%. Yang mempunyai fasilitas untuk pengaman arus lebih dengan menggunakan mini circuit breaker dan pengaman terhadap arus bocor memakai earth leakage circuit breaker, serta dilengkapi pengaman dari gangguan petir. Bekerja dengan menggunakan sumber energi tenaga surya dan dapat dibebani lampu jenis LED. 

Syarat Bahan dan Konstruksi
Satu unit Warning Light Tenaga Surya terdiri dari Perangkat Lampu Aspek, Tiang penyangga, dan Kabel instalasi.

DELINEATOR

BAHAN delineator dapat terbuat dari pipa besi atau pipa plastik yang dilengkapi dengan bahan bersifat reflektif.

Bentuk, Ukuran, dan Warna delineator 
Pipa Besi

  • Berdiameter 100 mm, ketebalan 2 mm dengan panjang 1100 mm yang dilengkapi dengan 2 buah reflektor ASTM tipe IV yang dilekatkan pada plat aluminium ukuran 50x181 mm yang berwarna merah dan putih.

ALAT PEMBERI ISYARAT LALU LINTAS TENAGA SURYA

KONDISI kerja ALat Pemberi Isyarat Lalu Lintas Tenaga Surya berada pada suhu sekitar 5-70 derajat celsius dengan kelembaban nisbi s/d 95%.

Spesifikasi teknis Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas Tenaga Surya
  • Menggunakan sistem modul sehingga mempermudah dalam perawatan, perbaikan dan pengembangan dengan menggunakan konektor yang memenuhi kualitas standar yang ada.
  • Mempunyai kemampuan untuk mengatur lalu lintas minimal dengan dasar 8

ALAT PEMBERI ISYARAT LALU LINTAS (APILL)

KONDISI kerja Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas berada pada suhu sekitar 5 s/d 70 derajat celsius, dengan kelembaban nisbi hingga 95%.

Spesifikasi Teknis Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas
  • Menggunakan sistem modul sehingga mempermudah dalam perawatan, perbaikan dan pengembangan dengan menggunakan konektor yang memenuhi kualitas standar yang ada.

CERMIN TIKUNGAN

CERMIN Tikungan (Convex Mirror) merupakan kelengkapan tambahan pada jalan yang berfungsi sebagai alat untuk menambah jarak pandang pengemudi kendaraan bermotor. 

Umumnya dipasang pada tepi jalan pada lokasi-lokasi dimana pandangan pengemudi kendaraan bermotor sangat terbatas atau terhalang khususnya pada tikungan tajam dan persimpangan.

Ukuran dan Bahan Cermin Tikungan
  • Pembuatan cermin tikungan dapat menggunakan cermin cembung dari bahan acrylic.

PITA PENGGADUH

PITA penggaduh (rumble strips) adalah alat pengaman pemakai jalan berupa kelengkapan tambahan pada jalan yang berfungsi untuk membuat pengemudi lebih meningkatkan kewaspadaan menjelang lokasi yang berpotensi terjadinya kecelakaan lalu lintas. 

Pita penggaduh dapat berupa marka jalan atau bahan lain yang dipasang melintang jalur lalu lintas.